Contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah

Posted on
Contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah
Contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah

sofold.com – Rekan –rekan yang berbahagia pada postingan kali ini kami akan berbagi Contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah untuk jenjang SD, SMP, SMA, SMK Sederajad. Kita tau bersama bahwa Formulir Pendaftaran merupakan administrasi yang sangat dibutuhkan oleh pihak sekolah ataupun organisasi. Formulir pendaftaran banyak digunkan diantaranya berfungsi untuk mengadakan lomba-lomba di sekolah. Pada umumnya kegiatan perlombaan ini seperti halnya kegiatan class meeting akan diadakan di setiap akhir semester seperti :

  • Formulir Pendaftaran Futsal
  • Formulir Pendaftaran menari
  • Formulir Pendaftaran Volly Ball
  • Formulis Pendaftaran Cerdas Cermat
  • Formulir Pendaftaran Sepak Bola
  • Formulir Pendaftaran Tarik Tambang
  • Formulir Pendaftaran Catur
  • Formulir Pendaftaran Basket
  • Formulir Pendaftaran Lomba Komputer
  • Dan lainnya…

Selain digunakan sebagai pendaftran dalam perlombaan, formulir pendaftaran juga bisa digunakan untuk mendaftar pada kegiatan Ekstrakurikuler disekolah. Dengan mengikuti kegiatan ekstrakulikuler diharapkan para peserta didik / siswa memiliki ketrampilan tambahan yang didapat di bangku sekolah selain ilmu pengetahuan.

Baca : Pengertian Kegiatan Intrakurikuler, Kegiatan Kokurikuler dan Kegiatan Ekstrakurikuler

Baca : Laporan Kegiatan Ekstrakulikuler 

Adapun untuk kegiatan – kegiatan ekstrakurikuler biasanya pihak sekolah mengadakan sesuai dengan minat dan bakat para peserta didiknya. Akan tetapi untuk kegiatannnya biasanya meliputi :

  • Kegiatan Pramuka
  • Kegiatan Kesenian (Musik, tari, teater, melukis)
  • Kegiatan Bela diri
  • Kegiatan Kemandirian
  • Kegiatan Baca Tulis Qur’an
  • Kegiatan Badminton
  • Kegiatan Band
  • Kegiatan Basket
  • Kegiatan Fotografi
  • Kegiatan Futsal
  • Kegiatan Komputer: Desain Grafis
  • Kegiatan Komputer: Programming
  • Kegiatan Memanah
  • Kegiatan Palang Merah Remaja
  • Kegiatan Paskibra
  • Kegiatan Sepak Bola
  • Kegiatan Voli
  • Dan lainnya…

Pada dasarnya untuk membuat sebuah formulir pendaftaran suatu kegiatan sebenarnya tidaklah sulit akan tetapi rekan – rekan perlu meluangkan sedikit waktu untuk membuat atau menyusun format pendaftaran yang tepat.

Download Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah

Untuk memudahkan rekan – rekan semua, disini kami akan berbagi file Contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah untuk jenjang SD, SMP, SMA , SMK Sederajad secara gratis. Rekan – rekan hanya tinggal menyesuaikan atau mengedit formulir pendaftaranya sesuai dengan kegiatan yang akan dilaksankan. Silahkan klik tautan di bawah untuk mendownload formulirnya.

Formulir Pendaftaran Format Dokumen : Download Disini

Formulir Pendaftaran Format PDF : Download Disini

Demikianlah file contoh Format Formulir Pendaftaran Ekstrakurikuler Sekolah yang bisa kami bagikan. Semoga file – file administrasi seputar dunia pendidikan yang kami bagikan bisa bermanfaat untuk rekan – rekan semua. Jangan lupa selalu kunjungi website kami untuk mendapatkan update informasi terbaru.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *